Thursday, May 29, 2014

Lapindo's 8th birhday

elisabeth alfrida...

28 Mei 2014 lumpur lapindo genap berusia  8 tahun. Selama delapan tahun warga sidoajo hidup dalam kesengsaraan manusia yang terobsesi akan harta dan kekuasaan. Kapan derita para penyitas yang sudah begitu panjang akan segera berakhir?? Akankah para pemimpin akan menolong mereka?? 
Usia 8 tahun kurang lebih sama dengan 2 periode jabatan seorang kepala negara, tetapi tidak pernah terdengan kabar bahagia untuk masyarakat Sidoarjo, mereka hanya mendengar janji-janji palsu para lintah darat.
Pada saat yang sama dengan peringatan 8 tahun tragedi Lumpur Lapindo, para calon orang nomor satu di negeri tengah sibuk melakukan pencitraan dimana diberbagai media. Tim sukses masing-masing calong gencar-gencarnya melakukan sosialisasi visi dan misi calon RI 1 bahkan ada tim kusus juga yang sibuk melakukan kampanye hitam untuk lawan candidat RI 1.
Semua  media massa sibuk degan dengan kegiatan para calon kandidat yang janji-janji mengalir desar seperi air bah, tetapi mereka lupa degan mayarakat Lapindo.


Patung-patung manusia lumpur di area tanggul kolam penampungan lumpur Lapindo, Rabu (28/5), menandai peringatan delapan tahun tragedi semburan lumpur panas. (VOA/Petrus Riski)
Patung-patung manusia lumpur di area tanggul kolam penampungan lumpur Lapindo, Rabu (28/5), menandai peringatan delapan tahun tragedi semburan lumpur panas. (VOA/Petrus Riski)
Dan dalam memperingati 8 tahun tragedi Lapindo, seorang seniman kontemporer bernama Dadang Christanto membuat sebanyak 110 patung lumpur ditaruh diwilayah tanggul kolam penampungan lumpur Lapindo di Sidoarjo. Dadang mengatakan, patung manusia umpur dengan tangan menadah yang di buatnya itu bermaksud untuk memberikan buti serta kesaksian mengenai penderitaan yang dialami warga akibat luapan lumpur panas Lapindo Brantas. 






===
berbagai sumber

No comments: